Minggu, 28 Februari 2016

Mengapa tahun kabisat dapat terjadi?

Setiap tahun kita pasti menjumpai bulan februari yang kadangkala hanya sampai tanggal 28 namun kadangkala sampai dengan tanggal 29 dan tak jarang kita temukan orang-orang yang lahir pada bulan februari tanggal 29 harus merayakan ulang tahunnya setiap empat tahun sekali atau mengubah tanggal lahirnya menjadi 28 februari atau 1 maret. Nah, hari ini penulis ingin memberikan informasi asal mula mengapa tahun kabisat dapat terjadi.

Inilah alasan mengapa tutup pulpen berlubang

Pernahkah kamu memperhatikan mengapa bagian atas tutup pulpen berlubang? Bahkan banyak orang yang tidak kepikiran untuk menanyakan pertanyaan ini karna mereka berpikir ini sudah menjadi desain pulpen atau ini sudah menjadi ketentuan perusahaan untuk membuat seperti itu. kita biasanya menyepelekan hal-hal kecil tersebut, namun hal tersebut selalu memiliki arti tersendiri dan banyak orang tidak mengetahuinya.

5 Cara Move On Paling Ampuh !

Galau bisa menyerang siapa saja, apalagi ketika sesorang susah move on. Bagi sebagian orang terutama wanita, mereka sering membuang air mata, tidak semangat menjalani kehidupan, sering menyendiri dikamar, mendengar lagu-lagu galau hanya karena tidak mampu untuk move on dari pacar atau gebetan. Sungguh hal yang sangat disayangkan bukan?. Karena ketika kita tidak move on, itu artinya kita hanya terpuruk dengan keadaan sedih. Oleh sebab itu penulis ingin memberikan tips agar kamu bisa move on dan lebih bijak dalam mencari kebahagiaan hidup.

Sabtu, 20 Februari 2016

Cara Menimbulkan Semangat dalam Diri



          Setiap orang membutuhkan semangat untuk menjalani kehidupannya. Semangat bekerja, semangat belajar dan semangat dalam hal apapun. Ketika seseorang kehilangan semangat hidup, maka bagaikan tanaman yang mati segan hidup tak mau. Banyak hal tidak dapat dicapai dalam hidup karena banyak orang yang kekurangan motivasi untuk memberi semangat pada hidupnya.

Senin, 08 Februari 2016

Afrika Kaya tapi Afrika Miskin



Jika orang Indonesia sering mengeluh karena memiliki sumber daya alam yang berlimpah namun orang Indonesia tidak mampu mengolahnya, sama dengan afrika. Afrika memiliki kekayaan alam yang luar biasa. Mulai dari minyak, hutan, hewan langka, dan masih banyak lagi yang tidak mampu mereka olah sehingga mereka terpuruk dalam kemiskinan.

Garskin dan Manfaatnya



Apa itu Garskin ?
Garskin merupakan hal yang sudah sangat dikenal oleh para remaja yang menggunakan handphone atau laptop. Garskin adalah sticker yang digunakan untuk menutupi bagian luar handphone atau laptop agar lebih terlihat cantik, elegan, keren, dan sebagainya. Banyak sekali supplier garskin yang hadir membuat garskin semakin populer dan mudah ditemukan.

Mengapa Imlek Identik dengan Warna Merah?



Saat perayaan tahun baru china atau imlek, pernahkah anda memperhatikan mengapa warna merah sangat mendominasi? Anda akan menemukan lampion-lampion berwarna merah, pernak-pernik rumah berwarna merah, amplop untuk angpao berwarna merah, dan baju-baju yang dikenakan oleh orang-orang china pun berwarna merah. Orang china beranggapan bahwa warna merah merupakan warna keberuntungan atau keselamatan untuk tahun baru.